Hell Yeah Pointer 3

Tugas Pendahuluan modul 1



1. Kondisi [Kembali]

Percobaan 3, kondisi 9
Buatlah rangkaian multivibrator monostabil sesuai dengan gambar pada percobaan dengan kapasitor sebesar 554 uF dan resistor sebesar 3 kΩ


2. Gambar Rangkaian [ Kembali ]



Rangkaian Simulasi


3. Video Simulasi [ Kembali ]







4. Prinsip Kerja [ Kembali ]

  Rangkaian multivibrator monostabil membutuhkan input low untuk mendapatkan hasil yang kita inginkan. jadi pada rangkaian di atas, ketika salah satu kaki NAND nya ber input nol (LOW)  dan kaki saat dan kaki satunya lagi HIGH karena terhubung dengan vcc maka outputnya NAND  akan HIGH (1) . ketika 1 maka akan ada arus mengalir melewati  C1 dan R1 dan ada juga ke kaki NAND gate ke dua. ketika adanya arus yang mengalir di situ maka akan terjadi pengisian pada kapasitor.
   Selama pengisian kapasitor  maka kaki NAND yang kedua akan berlogika 1 maka outputnya akan 0 (LOW) .   kemudian ketika setelah selesai pengisian penuh maka tidak ada arus mengalir ke kaki NAND yg ke dua ,maka logika  input di NAND yg kedua akan 0 (LOW) dan meneyebabkan outputnya jadi 1 (HIGH).
     Ketika saklar nya di geser,maka kondis nya akan sama seperti yang sebelumnya. Untuk lama nya pengisian pada capasitor,tergantung dari nilai R dan C nya.

5. Link Download [ Kembali ]

file html -- download
file rangkaian -- downlaod
video simulasi -- downlaod

Tidak ada komentar:

Posting Komentar